SIDOARJO – persbhayangkara.id JAWA TIMUR
Dinas Sosial Pemprov Jatim kembali turun tangan dan peduli nasib warga masyarakat desa ngaban yang terdampak banjir, hari ini tanggal 18/12/24 pendistribusian dan penyaluran sembako di Desa Ngaban di kawal oleh Forkopimca Tanggulangin.
“Segenap bantuan dari Dinas Sosial Pemprov Jatim, 50 Kg Beras,5 Dos mie Instan,dan
1 karung Berisi Kantong Plastik & Kertas Minyak, tiba di Dapur Umum Mandiri Ngaban
Babinsa Desa Ngaban Sertu Sunarwan menyampaikan, kita ucapkan terima kasih banyak atas bantuan paket sembako dari dinas Pemprov Jatim tiba ke lokasi dengan aman.
“Warga masyarakat desa ngaban yang terdampak banjir juga menghaturkan terima kasih banyak kepada bapak bapak TNI/Polri, celetuknya.
Alhasil bantuan sembako dari dinas Pemprov Jatim mendapat ucapan terima kasih banyak oleh Forkopimca Tanggulangin, semoga ini dapat bermanfaat bagi warga masyarakat yang terdampak banjir, disinilah peran penting kita semua dalam bergotong royong dan tolong menolong antar sesama, imbuh Forkopimca.
Sult
