Kronik polri

Pengamanan Penyaluran Bansos dari Kemensos RI, di Wilayah Hukum Polsek Cibiuk

GARUT – persbhayangkara.id JAWA BARAT

Pada Hari Minggu Tanggal 18 Oktober 2020 pukul 09.30 wib sd selesai di GOR Desa. Lingkungpasir, Bhabinkamtibmas Desa Lingkungpasir Bripka Nugraha S.

Pelaksanaan Kegiatan Pengaman Penyuran Bansos dari Kemensos RI tahap 7 yang disalurkan melalui petugas Kantor Pos Lewigoong kepada KPM warga lingkungpasir sebanyal 164 KPM dengan besar bantuan Rp. 300.000 (Tiga Ratus Ribu Rupiah).

Pada kesempatan tersebut para Bhabinkamtibmas menyampaikan pesan kamtibmas kepada masrakat, petugas Pos dan KPM tentang hal wajibnya kita mematuhi protokol kesehatan guna penanganan pencegahan virus Corona dengan 3M (Mencuci tangan, memakai masker dan menjaga jarak dalam berinteraksi).

Alhamdulilah selama kami dalam kegiatan berlangsung keadaan aman dan lancar serta kondusif demikian dikatakan Kapolsek Cibiuk Iptu Dindin Maoludin belum lama ini pada PB di kantornya. (Hms/Deded.Skr)

Click to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Paling Populer dalam 30 hari

To Top