Kronik polri

Dirreskrimsus Polda Jambi Pantau Rutin Antisipasi Karhutla Melalui Aplikasi Asap Digital

JAMBI – PERSBHAYANGKARA.ID

Polda Jambi siap siaga terhadap bencana kebakaran hutan dan lahan, Penanganan Covid 19 serta kurun waktu dekat ini juga mempersiapkan pengamanan Pilkada pada 9 Desember 2020 diwilayah Provinsi Jambi.

Untuk antisipasi pencegahan karhutla, Polda Jambi melakukan pemantauan melalui satelit melalui Aplikasi Asap Digital di Command Center Polda Jambi.

Dirreskrimsus Kombes Pol M Edi Faryadi selaku Gakkum Karhutla Polda Jambi melakukan pengecekan langsung di ruang kendali command center Polda Jambi pada 07/09 pukul 10.30 wib.

Dirreskrimsus Menyampaikan
” Kontrol rutin dilakukan di ruang command center ini melalui Aplikasi Asap Digital untuk mendeteksi titik panas yang terjadi di suatu area yang dideteksi oleh Aplikasi asap Digital, dan sampai saat ini untuk wilayah Provinsi Jambi status aman terkendali pungkas Dirreskrimsus
(Dody)

Click to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Paling Populer dalam 30 hari

To Top