MUARO JAMBI – persbhayangkara.id JAMBI
Study Kelayakan oleh Tim Biro Rena Polda Jambi dalam rangka pemutahiran data usulan peningkatan Polsubsektor Sungai Gelam menjadi Polsek Sungai Gelam Polres Muaro Jambi pada Jumat 27/12 pukul 13.30 wib.
Berdasarkan Surat Kapolda Jambi Nomor : Sprin/2010/XI/OTL.1.1.3/2020, tgl. 26/11/2020 perihal Study Kelayakan Peningkatan Polsubsektor menjadi Polsek jajaran Polda Jambi
Instansi Terkait dan Personil yang dilibatkan pada kegiatan ini yaitu
Biro Rena Polda Jambil AKBP Agus Emperial, SH. MM, Kabag Strajemen Ro Rena Polda Jambi (Ketua Tim), Bripka Hugeng Staf Bag Strajeman, Bripka Dori Safneldi staf Bag Strajemen,
Briptu Ivan prawira staf Bag Strajemen
Sementara dari Polres Muaro Jambi yaitu
Kapolres Muara Jambi AKBP Ardiyanto. SIK MH, Kabag ren Kompol Salpandri,
Kasupolsektor Ipda Yohanes Candra, SE, Ipda Suryanto Paur Dalgar Bagren, Aipda Suhartono, SH PS. Paur Min Bagren, DPRD Muaro Jambi
Ahmad Ridwan, SH. MH. Sekwan DPRD Muaro Jambi mewakili Ketua DPRD Muaro Jambi, Resti. SE staf Komisi I DPRD Muaro Jambi.
Dan dari Pemda Muaro Jambi Kabag Protokoler M. Alias. SH. Kepala Bagian Protokoler Pemda Muaro Jambi mewakili Bupati Muaro Jambi, Abdul Hakim Mahdi, S.Pd. Camat Sungai Gelam, M. Aman Ketua Forum Kades Kec. Sungai Gelam, Lukman Ketua Lembaga Adat Desa Sungai Gelam, Mubarak Kaur Kesejahteraan Ds. Sungai Gelam.
Kegiatan ini Koordinasi dengan Kapolres Muaro Jambi dan pengambilan Data di Bagren Polres Muaro Jambi
Klarifikasi tentang peningkatan Polsubsektor Sungai Gelam menjadi Polsek Sungai Gelam, dan peningkatan Polsubsektor Sungai Gelam menjadi Polsek Sungai Gelam
Pengecekan ke lokasi Bangunan Polsubsektor Sungai Gelam di Kec. Sungai Gelam.
Berdasarkan data yang didapat pada di Polres Muaro Jambi sesuai Study Kelayakan Bagren Res. Muaro Jambi tahun 2019 ,bahwa Polsubsektor Sungai Gelam sudah layak untuk ditingkatkan menjadi Polsek Sungai Gelam.
Pemda Muaro Jambi sangat mendukung peningkatan Polsubsektor Sungai Gelam menjadi Polsek Sungai Gelam dan telah memberikan hibah pembangunan Polsek Sungai Gelam dari APBD Kab. Muaro Jambi TA. 2020. Hingga saat ini pembangunan sudah mencapai 75 %;
- DPRD Kab. Muaro Jambi sangat mendukung peningkatan Polsubsektor Sungai Gelam menjadi Polsek Sungai Gelam. Pada TA. 2019 telah meminta & mengesahkan anggaran dari APBD untuk Pembangunan Polsek Sungai Gelam. Hingga saat ini pembangunan Polsek Sungai Gelam hingga telah mencapai 75 %.
Camat Sungai Gelam & Tokoh masyarakat Sungai Gelam, sangat mengharapkan percepatan peningkatan Polsubsektor Sungai Gelam menjadi Polsek Sungai Gelam. Pada Tahun 2018 masyarakat telah menghibahkan tanah seluas 33.000 M2 = 33 tumbuk Ke Polres Muaro Jambi. Saat ini telah dibangun Polsek Sungai Gelam menggunakan dana APBD Kab. Muaro Jambi TA. 2020. (Hms/Dody)
